Cara Menghilangkan Judul Widget/Gatget Blog

Cara menghilangkan judul Widget atau Gatget Blog - Menghilangkan tulisan judul yang ada pada widget/gatdet Blog sangat mudah. Beberapa Blogger jadi sibuk hanya gara-gara Widget. Saat ingin menambahkan Widget/Gatget di Blog terkadang ingin menampilkannya tanpa judul, tapi tidak berhasil karena Blog mengharuskan melampirkan judul atas Widget yang kita buat.

Cara Menghilangkan Judul Widget/Gatget Blog

Ternyata sangat mudah menghilangkan judul Widget/Gatget di Blog. Kita ingin menghapusnya untuk alasan keindahan tampilan blog. Saya akan share cara paling mudah menghilangkan judul Widget/Gedget di Blog. Bagi yang belum tahu cara menambahkan Widget/Gatget di Blog, ikuti langkah-langkah berikut  ini

1. Login ke Blog Anda kemudian pilih "Tata Letak".

2. Pilih "Edit" kalau mau menghilangkan judul Widget/Gatget Blog yang telah di buat.

3. Atau klik "Tambah Widget/Gatget" kalau mau menambahkannya.

4. Masukan kode seperti ini "<!___>" pada judul.

5. Klik "Simpan". Selesai!. 

Mengapus Widget atau yang sering disebut juga sebagai Gadget ini sangat mudah. Menghilangkan judul Widget/Gatget Blog sangat mudah jika Anda tahu caranya. Cukup ketik kode ini disana "<!___>". Maka judul Widget/Gatget Blog Anda akan hilang. Sebenarnya bukan hilang, namun judul Widget/Gatget Blog Anda disembunyikan maka Widget/Gatget Blog Anda akan muncul tanpa judul.
Selamat Mencoba!.


   


Add Your Comments

Disqus Comments