Apa Itu PaYoneer dan Fungsi Kartu PaYoneer ?

Payoneer.Apa itu payoneer dan fungsi payoneer?. Kartu kredit gratis selain bank lokal, maka payoneer card adalah kartu debet untuk mastercard. Jadi, apa itu payoneer dan fungsi kartu payoneer sudah jelas bahwa ini adalah sistem e-commerce. Payoneer ini merupakan salah satu rekening online (payment processor) yang banyak digunakan untuk menerima komisi affiliate. Karena salah satu fungsi atau manfaat dan kegunaan payoneer card ini adalah untuk kemudahan kita dalam sistem pembayaran secara online.

Apa itu payoneer dan fungsi kartu payoneer

Apa itu payoneer & fungsi payoneer. Apabila Anda sedang mencari informasi tentang "apa itu payoneer ?", maka penjelasan tadi saya rasa Anda sudah tahu. Bahwa ini adalah e-commerce atau rekening online, sehingga fungsi payoneer ini adalah sama dengan rekening bank lokal kita. Jadi saya tidak perlu lagi menjelaskan terlalu panjang lebar mengenai "apa itu Payoneer", karna saya yakin Anda sudah tahu sekarang. Lalu mengapa setiap affiliate marketer perlu menggunakan payoneer ?.


Salah satu fungsi dan kegunaan kartu payoneer ini adalah untuk menerima komisi dari partner payoneer yang sudah menggunakan affiliate payoneer sebagai alat pembayaran nya. Jadi, mengapa setiap affiliate perlu punya akun payoneer. Iya itu tadi, agar Anda bisa menerima komisi dari payoneer partner yang mana Anda adalah merupakan affiliate dari mereka. Karena cara pembayaran yang mereka pakai adalah "payoneer". Jadi misal Anda merupakan affiliate dari amazon atau adf.ly maka Anda harus menggunakan payoneer agar komisi dari partner payoneer ini bisa kalian terima.


Dan kelebihan dan kekurangan menggunakan akun payoneer maupun kartu debet dari mastercard ini tentu ada. Salah satu kelebihan menggunakan payoneer adalah biaya bulanan dari payoneer gratis, saldo bisa langsung di transfer ke bank lokal, dapat bonus 25$ dari payoneer saat kita mereferensikan teman maka payoneer get 25$ akan kita terima. Kelebihan lainya dari payoneer ini dibandingkan dengan payment processor lain adalah, adanya kartu debit atau ATM dari payoneer yang bisa kita pesan. Kartu debit payoneer ini fungsinya sama dengan kartu debit ATM bank lonk lainya, yaitu bisa tarik tunai di semua ATM berlogo mastercard di seluruh dunia.


Selain bisa menggunakan kartu debet payoneer untuk tarik tunai, fungsi payoneer debit card ini ternyata juga bisa digunakan sebagai kartu kredit gratis lho. Karna kartu debet payoneer yang diberikan adalah berlogo "MasterCard", sehingga nomor rekening dalam kartu debet payoneer ini bisa kita gunakan sebagai kartu kredit untuk melakukan pembayaran secara online. Saat Anda membuat account payoneer, maka Anda bisa mendapatkan kartu debit payoneer (Prepaid MasterCard Payoneer) yang dapat digunakan untuk belanja ataupun tarik uang tunai di semua mesin ATM yang berlogo mastercard di seluruh dunia.


Jadi, buat kalian affiliate marketer sudah wajib dan harus menggunakan payoneer mulai sekarang. Cara daftar payoneer ini tidaklah sulit, hanya login ke situs payoneer.com kemudian klik payoneer sign up nya disana. Kemudian tinggal ikuti saja proses pendaftaranya.
*Penting
Jangan sampai salah memasukkan data rekening bank lokal kalian iya, agar persetujuan mendaftar akun payoneer kalian disetujui. Terutama untuk nomor SWIFT dan kode kliring bank lokal kalian jangan sampai salah. Jika Anda menggunakan bank mandiri, nomor SWIFT dan kode kliring bank mandiri bisa kalian lihat disini karena kebetulan saya menggunakan bank  ini. Jika menggunakan bank lain, kalian bisa langsung tanyakan mbah google iya..😉.


Demikianlah cara daftar dan membuat akun payoneer. Untuk memiliki kartu debit payoneer, tunggu sampai pendaftaran akun payoneer kalian disetujui. Setelah Anda menerima email yang menyatakan bahwa "pendaftaran akun payoneer Anda disetujui". Maka silahkan login dengan email dan password yang kalian buat. Kemudian klik menu "order kartu" di akun payoneer tapi kalian harus mengisi saldo payoneer dulu. Minimal isi saldo payoneer kalian $2 maka kartu debit payoneer akan dikirim ke alamat rumah. Jika tidak mau saldo terpotong, maka akun payoneer kalian cukup digunakan untuk transfer komisi ke bank lokal saja.


Sekian dulu sharing saya mengenai apa itu payoneer dan apa fungsi kartu payoneer. Payoneer merupakan perusahaan pembayaran berbasis online yang berkantor pusat di New York City, Amerika Serikat. Dan payoneer adalah kartu debit berlogo "MasterCard", jadi bukan kartu kredit karna Anda harus punya saldo dulu baru bisa melakukan pembayaran. Namun seiring dengan kemudahan yang bisa melakukan payment service, kartu debit berlogo mastercard ini bisa digunakan sebagai alat pembayaran di toko online seperti amazon, dll. Semoga ulasan ini bisa menjelaskan apa itu payoneer dan fungsi kartu payoneer yang berdiri sejak 2005 lalu itu.






Add Your Comments

Disqus Comments